Alasan Memilih Bellagio Homme Pomade Kidz
Pastinya setiap orangtua merasa senang melihat jagoannya memiliki rambut rapi, dan menggunakan pomade anak bisa menjadi solusi untuk membantu mengatasi beragam masalah pada rambut anak.
Berikut lima alasan pentingnya menggunakan produk pomade anak, yaitu Bellagio Homme Pomade Kidz.
Dengan rambut yang rapi dan sehat serta stylish, tentu akan meningkatkan rasa percaya diri anak. Ternyata tidak hanya itu, ada sederet manfaat lainnya jika sejak dini anak terbiasa tampil rapi, diantaranya:
Akhirnya setelah sebelumnya membeli Bellagio Homme Pomade Kidz SweetBerry di Alfamart, saya berhasil juga mendapatkan varian satunya, yaitu BubbleGum, karena Razan ingin sekali mencoba kedua varian pomade anak tersebut, si merah dan si biru. Berkat pomade anak ini, keluhan Razan seputar masalah rambut mulai berkurang, bahkan tidak terdengar beberapa hari ini. Wah...sepertinya Razan sudah cocok nih menggunakan Bellagio Homme Pomade Kidz, yang selain aromanya disukai anak dan mudah dicuci dengan air, juga aman dipakai anak-anak usia 6 sampai 15 tahun.
Cari Tahu Dulu Yuk, Apa Itu Pomade
Dari berbagai sumber dan artikel yang saya baca, ternyata penggunaan pomade untuk membantu menata rambut pria sudah ada sejak ratusan tahun yang lalu. Jika ditelusuri dari sejarahnya, istilah pomade muncul dari Bahasa Perancis "Pomade" yang memiliki arti Salep. Pemakaian pomade sendiri sebenarnya sudah sangat lama, yaitu sekitar tahun 1800-an, saat dimana produksi pomade masih menggunakan minyak beruang sebagai bahan utamanya.
Memasuki abad 20, pomade mulai diproduksi menggunakan bahan-bahan lainnya, seperti beeswax atau lilin lebah, petroleum jelly, dan lainnya. Seiring berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi, bahan-bahan untuk membuat pomade pun makin berkembang bahkan bisa ditambahkan wangi-wangian yang membuat rambut tidak hanya tertata rapi tapi juga memiliki aroma wangi. Berkembangnya produksi pomade ini membuat banyak pria mulai menyukai dan menggunakan pomade untuk membantu menata rambut lebih rapi. Bahkan dalam perkembangannya, kini tersedia pomade khusus untuk anak laki-laki.
Lantas, apa sebenarnya pomade itu? Seperti yang sekilas dijelaskan di atas, Pomade merupakan minyak rambut yang memiliki fungsi serta manfaat membantu menata rambut agar terlihat rapi. Fungsi lain dari pomade adalah memberikan kilau alami pada rambut dan membuat rambut terlihat lebih sehat serta segar. Makin diminatinya penggunaan pomade, membuat kandungan bahan dasar pomade pun makin berkembang, sehingga muncul produk pomade yang berbahan dasar minyak atau Oil-Based dan berbahan dasar air atau Water-Based.
Sesuai dengan namanya, pomade oil-based merupakan jenis pomade yang berbahan dasar minyak alami, seperti white petroleum jelly, minyak kelapa murni, beeswax, hingga castor oil. Pomade jenis ini memiliki tekstur creamy dan memiliki daya tahan cukup tinggi.
Sedangkan untuk pomade water-based sesuai dengan namanya merupakan pomade yang berbahan dasar air. Meskipun daya tahannya tidak terlalu kuat, namun pomade jenis ini lebih mudah dibersihkan, tidak membuat gatal atau iritasi, dan sentuhan hasil akhir setelah menata rambut menggunakan pomade jenis ini terlihat lebih natural.
Meskipun tahu menggunakan pomade bisa menjadi solusi untuk membantu menata rambut Razan agar terlihat lebih rapi, namun saya masih ragu-ragu dan mencari-cari pomade apa yang cocok untuk anak seusia Razan. Pastinya saya tidak mau ambil risiko menggunakan pomade untuk laki-laki dewasa yang kandungan bahan dasarnya belum tentu cocok untuk rambut anak-anak. Soalnya pernah kejadian dalam artikel kesehatan yang saya baca, karena terlalu sering menggunakan pomade untuk pria dewasa, anak tersebut kerap mengalami kepala terasa berat dan pusing.
Seperti biasa, setiap akhir pekan saya selalu belanja kebutuhan rumah tangga, namun karena akhir pekan ini saya harus menghadiri undangan resepsi pernikahan saudara sepupu suami, akhirnya saya memutuskan belanja kebutuhan rumah tangga di Alfamart dekat rumah. Di deretan rak produk perawatan rambut, perhatian saya langsung tertuju pada produk pomade yang dibuat khusus untuk anak-anak dengan warna kemasan yang cukup mencolok dan khas produk anak-anak, yaitu Bellagio Homme Pomade Kidz.
Review Bellagio Homme Pomade Kidz untuk tampil percaya diri dengan gaya rambut rapi dan stylish
Apakah Bellagio Homme Pomade Kiz boleh dipakai setiap hari? Boleh banget dong karena pomade ini diformulasikan khusus untuk anak. Senang rasanya mas Deniz si Jagoan Ibu jadi makin percaya diri dengan rambut yang rapi dan stylish.
Buat para orangtua yang sedang mencari pomade yang bagus untuk anak, Bellagio Homme Pomade Kidz adalah pilihan yang tepat. Pomade Jagoan ini punya beberapa keunggulan seperti formula water-based, aroma yang segar, kandungan bahan alami untuk menutrisi rambut, serta level shine dan hold yang pas.
Harga pomade untuk anak ini juga terjangkau lho, yaitu IDR16.500/40gram. Bellagio Pomade Kidz bisa didapatkan dengan mudah di Alfamart. Selain itu, pomade anak ini juga bisa dibeli di:
Jangan lupa juga untuk follow Social Media Bellagio Homme Pomade Kidz @bellagiopomadekidz (Instagram & Tiktok) untuk mendapatkan informasi seputar gaya rambut anak dan promo terbaru.
Penggunaan pomade bisa membantu rambut anak jadi lebih rapi, teratur, dan stylish sehingga anak jadi lebih percaya diri dan jadi jagoan yang bisa membanggakan orang tua. Siapa nih yang udah coba? Share di kolom komentar ya!
Akhirnya, saya menemukan Bellagio Homme Pomade Kidz, produk pomade yang cocok untuk mengatasi masalah rambut kaku dan kering yang dialami Razan. Diantara kakak dan adiknya, Razan termasuk anak yang aktif dan suka sekali dengan aktivitas di luar ruangan. Ada saja aktivitas yang dilakukan Razan sepulang sekolah, entah itu bermain futsal, bulutangkis, atau olahraga lainnya. Akibatnya, karena sering terpapar sinar matahari akhir-akhir ini rambut Razan terlihat kaku dan kering. Awalnya dianggap biasa olehnya, tapi lama kelamaan masalah rambut ini membuat Razan uring-uringan dan menjadi kurang percaya diri.
Solusi mengurangi aktivitas di luar ruangan langsung ditolak mentah-mentah oleh Razan, apalagi dua minggu lagi kelasnya akan ikut pertandingan futsal antar sekolah sehingga ritme latihan sulit untuk dikurangi bahkan kalau bisa ditambah. Berbagai cara saya lakukan untuk merawat rambut Razan yang semakin hari semakin kering dan kaku sehingga susah diatur. Mulai dari menggunakan cara alami hingga mencoba berbagai jenis shampo, tapi ternyata hasilnya belum maksimal karena Razan menginginkan rambutnya tetap rapi agar nyaman saat berada di sekolah.
Kira-kira, apa ya solusinya? Setelah mencari berbagai referensi, akhirnya saya menemukan cara untuk membantu menata rambut Razan agar tetap rapi, yaitu menggunakan Pomade anak.
Bellagio Homme Pomade Kidz Bikin Rambut Anak Rapi dan Tampil Percaya Diri
Siapa sih yang tidak ingin tampil rapi dan penuh percaya diri? Bahkan anak-anak pun ingin memiliki penampilan yang rapi saat berangkat ke sekolah atau saat melakukan aktivitas lainnya. Tahukah, kalau penampilan rapi akan membuat rasa percaya diri anak makin berlipat-lipat. Setelah berminggu-minggu mendengarkan keluh-kesah Razan mengenai masalah rambutnya, akhirnya saya menemukan solusinya, yaitu menggunakan produk Bellagio Homme Pomade Kidz.
Meskipun di Alfamart hanya tersedia produk Bellagio Homme Pomade Kidz Varian SweetBerry, tapi ternyata ada dua varian dari Bellagio Homme Pomade Kidz, yaitu SweetBerry dan BubbleGum. Kedua varian pomade anak ini sangat cocok untuk digunakan anak usia 6 sampai 15 tahun. Tapi sebelumnya harus tahu dong, apa saja kandungan bahan dasar dari Bellagio Homme Pomade Kidz agar merasa aman dan nyaman saat menggunakannya. Berikut penjelasannya.
Cara Pakai Pomade Anak
Seberapa banyak cara pakai pomade anak yang aman? Terlalu banyak malah lengket banget, terlalu sedikit rambutnya belum bisa diatur.
Tips pakai pomade anak saya dapatkan dari media sosial Instagram dan Tiktok @bellagiopomadekidz. Caranya sebagai berikut:
1. Cuci rambut terlebih dahulu karena pomade akan menempel pada rambut yang bersih.
2. Keringkan rambut sedikit saja supaya tetap lembab.
3. Ambil gel pomade seukuran koin 100 supaya tidak berlebih saat digunakan.
4. Tata dengan jari supaya pomade rata ke seluruh rambut dan terlihat natural.
Bellagio Homme Pomade Kidz, gel rambut yang aman untuk anak
Bellagio Homme Hair Styling Pomade Kidz adalah produk gel rambut yang dibuat khusus untuk anak usia 6-15 tahun. Bellagio Pomade Kidz memiliki formula
sehingga mudah dicuci dengan air. Selain itu, pomade untuk anak ini diperkaya dengan bahan-bahan yang bisa menutrisi dan menyuburkan rambut.
Produk pomade anak dari Bellagio Homme ini juga mengandung Polyurethane 48 untuk membuat gaya rambut lebih kuat dan tahan lama. Benar-benar Pomade Jagoan deh! Dengan Pomade Kidz, anak bebas berekpsresi dan tampil lebih stylish dengan gaya rambut yang rapih.
Bellagio Homme Pomade Kidz terdiri dari dua varian, yaitu Bubblegum dan Sweetberry.
Pomade ini dikemas dalam kemasan eksklusif kaleng berwarna biru dengan tutup ulir. Ukurannya 40 gr, cukup banyak tetapi kemasannya tetap ringkas sehingga mudah dibawa di dalam tas. Varian ini memiliki aroma bubble gum atau permen karet yang pasti disukai anak.
Dengan kandungan Argan Oil, Pomade Kidz Bubblegum bisa menutrisi dan menghaluskan rambut. Penggunaan pomade anak ini juga bisa melembabkan kulit kepala.
Varian bubblegum ini cocok untuk anak laki-laki yang suka beraktivitas outdoor karena memiliki hold level 3. Jadi tatanan rambut anak tidak mudah berantakan meskipun banyak bergerak.
Varian ini juga dikemas secara eksklusif dalam wadah kaleng khas pomade warna merah, sesuai dengan warna buah berry. Wanginya pun khas buah berry yang manis dan segar. Varian Sweetberry mengandung
(Ekstrak Urang Aring) untuk menyuburkan & menebalkan rambut, serta membuat rambut hitam berkilau alami.
Varian SweetBerry ini cocok untuk anak laki-laki yang senang dengan tampilan rambut
alias ‘basah’ karena memiliki shine level 3.
Bellagio Homme Pomade Kidz BubbleGum
Bellagio Homme Pomade Kidz BubbleGum dikemas dalam kaleng berbentuk tabung berwarna biru. Isi gel-nya juga biru transparan.
Sesuai namanya, pomade khusus anak ini wanginya permen karet. Kalau enggak ingat ini pomade jadinya ingin mengunyah. Haha ….
Bellagio Pomade Kidz BubbleGum mengandung Argan Oil yang membantu menutrisi, menghaluskan rambut, dan melembabkan kulit kepala. Selain itu kandungan Menthol dan UV Filter membuat kulit kepala segar dan melindungi rambut dari bahaya sinar matahari
Berbeda dengan SweetBerry, pomade anak BubbleGum ini tahan lama. SID pernah menggunakan dari pagi hingga sore hari, sekitar 6 jam, rambutnya masih tertata rapi.
Bellagio Homme Pomade Kidz Bisa di Beli Dimana Saja?
Pastinya banyak orangtua yang penasaran dan ingin mencoba juga Bellagio Homme Pomade Kidz, soalnya produk pomade anak ini tidak hanya membantu penampilan rambut anak lebih rapi tapi juga membantu anak tampil penuh percaya diri di semua aktivitasnya. Tahu sendiri kan, aktivitas anak sekolah zaman sekarang sangat padat, bahkan banyak juga yang aktif dalam berbagai kegiatan ekstra kurikuler di sekolah. Nah, Bellagio Homme Pomade bisa dibeli di mana saja?
Seperti yang saya ceritakan sebelumnya, saya menemukan produk pomade anak ini ketika sedang berbelanja kebutuhan rumah tangga di Alfamart dekat rumah. Ketika sedang menelusuri rak produk perawatan anak, tiba-tiba mata saya tertuju pada kemasan kaleng warna merah cerah yang ternyata adalah pomade anak, yaitu Bellagio Homme Pomade Kidz SweetBerry.
Setelah membuka tutup kemasannya, tercium harumnya yang manis sekali dan pastinya disukai anak-anak dan teksturnya juga tidak terlalu lengket sehingga mudah diaplikasikan. Kebetulan di Alfamart dapat harga spesial promo selama bulan Februari, dari harga normal Rp. 15.500 menjadi Rp. 12.900, lumayan hemat kan! Langsung deh masuk dalam keranjang belanja dan siap di coba di rumah.
Ternyata, selain varian SweetBerry, produk Bellagio Homme Pomade Kidz masih memiliki varian lainnya, yaitu BubbleGum lho. Selain di Alfamart, kedua varian ini sudah tersedia di beberapa tempat, seperti:
Nah, bagi orangtua yang tidak memiliki banyak waktu untuk membeli di Alfamart, Diamond Supermarket, atau toko retail terdekat, bisa lho membeli Bellagio Homme Pomade Kidz secara online, tapi ingat belinya di toko official ya agar produknya terjamin keamanan dan keasliannya. Siapa tahu selain membeli produk Bellagio Homme Pomade Kidz, mau membeli produk perawatan tubuh lainnya.
Bagi yang ingin mencari informasi lebih detail lagi tentang produk Bellagio Homme Pomade Kidz, baik varian BubbleGum atau SweetBerry, bisa follow akun Instagram @bellagiopomadekidz dan akun Tiktok @bellagiopomadekidz. Kalau saran saya sih, harus di follow akun media sosial Bellagio Homme Pomade Kidz, siapa tahu ada informasi giveaway atau promo spesial...lumayan kan! Kebetulan saya sudah follow juga, dan setelah ditelusuri banyak postingan yang bermanfaat lho untuk orangtua, seperti rekomendasi memilih gaya rambut anak, mengasah kreativitas anak, dan lainnya...ayo di follow!
Bagaimanapun, memiliki rambut rapi merupakan suatu hal yang selalu ingin dan perlu dimiliki oleh setiap orang, termasuk anak remaja di rentang usia 6 sampai 15 tahun. Satu hal yang tidak bisa dipungkiri, Pomade saat ini memiliki peran penting sebagai supporting untuk membuat rambut anak menjadi lebih rapi, teratur, dan sehat, untuk menjadi sosok jagoan yang membanggakan bagi orangtua baik sekarang maupun di masa depan.
Dukung anak memaksimalkan potensi dan prestasinya dengan memilih #PomadeJagoan, yaitu Bellagio Homme Pomade Kidz.
Bellagio Homme Pomade Kidz BubbleGum
Untuk produk pomade anak, Bellagio Homme Pomade Kidz BubbleGum mengandung Argan Oil yang memiliki fungsi untuk menutrisi dan menghaluskan rambut serta melembabkan kulit kepala.
Dengan aroma Bubble Gum yang pastinya disukai anak-anak, Bellagia Homme Pomade Kidz varian ini berbahan dasar water-based sehingga mudah dicuci dengan air. Varian pomade anak ini juga mudah digunakan dan dibentuk kembali setelah seharian melakukan aktivitas, baik disekolah maupun saat melakukan aktivitas lainnya.
Selain memiliki kemasan yang eksklusif dan eye catching, Bellagia Homme Pomade Kidz BubbleGum ini juga memiliki tingkat kilau atau shine level 2 serta ketahanan atau Hold level 3. Dengan kemasan kaleng berukuran 40 gram berwarna biru, pomade anak ini sangat cocok dipakai saat ke sekolah atau ketika melakukan beragam aktivitas lainnya.
Pomade Anak Bellagio Homme Pomade Kidz
Terkadang SID merasa sebal karena rambutnya sulit ditata. Maunya membuat model rambut seperti Lewandowski, Ronaldo, Messi, atau Martinez tapi rambutnya terlalu lepek.
Ia pun mengambil sedikit pomade milik ayahnya. Akan tetapi pomade tersebut lengket, mungkin karena oil-based, dan aromanya kurang cocok untuk anak-anak.
Oleh karena itu, saya memberikan pomade khusus anak Bellagio Homme Pomade Kidz supaya bisa ia pakai dengan aman dan nyaman. Pomade anak water-based ini tidak terlalu lengket dan mudah dibilas.
Dilengkapi dengan kemasan eksklusif berukuran 40 gram, Bellagio Pomade Kidz mudah digenggam dan dibawa bepergian. Pomade anak dari Bellagio Homme ini telah mendapatkan sertifikat halal MUI.
Pomade anak sekolah maupun bepergian ini cocok untuk anak usia 6-15 tahun. Mau pakai yang merah atau biru, baca dulu review Bellagio Homme Pomade Kidz SweetBerry dan BubbleGum. Kita ulas satu-persatu, ya.